Serka Depi Pamuji Babinsa Sukatani Laksanakan Safari Ramadan dengan Tarling

    Serka Depi Pamuji Babinsa Sukatani Laksanakan Safari Ramadan dengan Tarling

    Sukabumi – Babinsa di Koramil 2214/Surade laksanakan Tarling atau Tarawih Kelilig di desa binannya sebagai safari Ramdhan dan juga menjaga silaturahmi terutama di Bulan Penuh Keberkahan ini.

    Menurut Serka Depi Pamuji Babinsa Sukatani, bahwa selain ibadah, tarawih juga dalam hal ini (Tarawih Keliling) melaksanakan Safari Ramadan dengan Tarling atau tarawih keliling untuk meciptakan situasi yang aman dan kondusif bagi masyarakat dengan kehadiran TNI.

    “Kami keliling tarawih selain ibadah juga adalah untuk tingkatkan silaturahmi dan menjga keamanan lingkungan, ” terang Serka Depi, Senin 18 Maret 2024.

    Serka Depi juga berharap bahwa di Bulan Penuh berkah ini kita semua ada dalam sehat wal afiat dan dimudahkan segala urusan kita.

    “Semoga kita meraih berkah dan pahala serta diampuni segala dosa, ” ucapnya.

    Serka Derpi pun menjelaskan lagi bahwa tidak hanya Tarling aja, tapi kami juga patroli malam untuk menjaga lingkungan kita.

    “Setelah Tarling kami patroli malam silaturahmi kepada warga yang ronda untuk siskamling, ” tandasnya.

    serka depi pamuji babinsa sukatani laksanakan safari ramadan dengan tarling
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Tamansari Polsek Cikidang...

    Artikel Berikutnya

    Kegiatan Edukasi Panas Bumi dan Safari Ramadhan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolres Blitar Resmikan Ruang Pelayanan BPKB, Wujudkan Layanan Prima untuk Masyarakat
    Polres Pamekasan Berhasil Ungkap Kasus Perjudian, 16 Tersangka Diamanakan
    Kahubdam Jaya Bacakan Amanat Presiden pada peringatan Hari Bela Negara ke-76
    Rangkaian HUT ke-19, Bakamla RI Zona Tengah Gelar Donor Darah di Manado
    Rustika Herlambang Apresiasi Polri Raih Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik, Bukti Komitmen Transparansi

    Ikuti Kami