Safari Solat Subuh Oleh Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi

    Safari Solat Subuh Oleh Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi
    Safari Solat Subuh Oleh Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi

    Dalam suasana teduh dan khidmat, Polsek Gegerbitung menggelar Safari Subuh di Masjid Al Barokah Desa Caringin pada Sabtu, 25 November 2023, pukul 04.40 WIB. Anggota Polsek yang hadir tidak hanya menjalankan ibadah sholat subuh berjamaah, tetapi juga memberikan informasi terkait Program Kapolres Sukabumi, Aa Dede (Agamis, Aman, Dedikasi, Empati, Damai, Efektif, dan Efisien).

    IPTU Bayu Sunarti Agustina SE., selaku Kapolsek Gegerbitung, menyampaikan program tersebut dengan penuh dedikasi kepada masyarakat yang turut hadir. Giat Safari Subuh ini menjadi wadah bagi masyarakat untuk memberikan masukan, kritik, dan saran terhadap tindakan kepolisian, menciptakan suasana yang damai dan efektif.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Dialogis Polsek Gegerbitung Polres...

    Artikel Berikutnya

    Sambang Warga Oleh Polsek Gegerbitung Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bakamla RI Rayakan HUT Ke-19 Dengan Tekad Mewujudkan Laut Aman Untuk Indonesia Maju
    Bakamla RI, BAIS dan BPTN Kolaborasi Tangkap Barang Ilegal
    Babinsa Timika Komsos Bersama Pemilik Ternak Ayam Petelur
    Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Laksanakan Patroli Biru untuk Jaga Keamanan Malam Hari
    Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Gelar Patroli Dialogis untuk Jaga Keamanan Wilayah

    Ikuti Kami